EMPAT TIPE MENTALITAS, KAMU TERMASUK YANG MANA? Hidup ini adalah anugerah yang diberikan oleh sang pencipta kepada manusia. Dalam perjalanan hidup manusia tidak selalu berjalan mulus tanpa rintangan. Masalah dalam hidup bisa saja datang sewaktu-waktu dan bertubi-tubi tiada henti tanpa kita kehendaki. Pada saat itulah mentalitas dibutuhkan dalam menghadapi setiap masalah yang ada. Mentalitas adalah cara berpikir dan sikap dalam menghadapi permasalahan. Nah berikut ini adalah jenis-jenis mentalitas manusia dalam menghadapi permasalahan ataupun tekanan dalam hidup. Mentalitas Cangkang Telur Orang dengan mentalitas ini sangat rapuh, sedikit mengalami tekanan saja sudah patah arang, sering kali tipe ini mengalami stres dan bisa depresi hingga putus asa. Sehingga tidak jarang orang dengan tipe ini seringkali lari dari masalah dan tidak mau meninggalkan zona nyamannya untuk menghadapi setiap tekanan dan permasalahan yang ada. Mentalitas Lempeng Logam Orang dengan mentalitas i...
PERBEDAAN SMA DAN SMK, NOMOR DUA PALING PENTING, HATI-HATI SALAH PILIH SEKOLAH BISA MENGHAMBAT IMPIAN.
PERBEDAAN SMA DAN SMK, NOMOR DUA PALING PENTING, HATI-HATI SALAH PILIH SEKOLAH BISA MENGHAMBAT IMPIAN. (Gambar: kanalkosong.blogspot.com) Oleh : Wahyu Qoirul Mustofa Hai sobat pintar, kalian pasti sudah tahu bahwa sekolah adalah tempat kita belajar untuk menyiapkan diri menghadapi kehidupan di masa depan. Maka dari itu bersekolah adalah hal yang penting dilakukan. Nah buat sobat pintar yang sekarang ini mau lulus SMP pastinya kalian akan bersiap untuk memasuki masa “putih abu-abu” alias masa pendidikan menengah atas. Alternatif pendidikan yang bisa sobat pintar pilih setelah lulus adalah SMA (Sekolah Menengah Atas) dan SMK (Sekolah Menengah Kejuruan). Mungkin sobat pintar bertanya-tanya apa sih perbedaannya antara SMA dan SMK? Bagaimana jika sampai salah memilih sekolah? Lantas bagaimana caranya memilih sekolah yang tepat?? Pembahasan sangat penting karena ketepatan kita dalam memilih sekolah akan mengarahkan kita pada ketercapaian impian diri kita masing-masing. Beri...